Kamu adalah seorang bartender di suatu bar yang ramai. Para pelangganmu akan datang dan memesan minuman favorite mereka. Tugasmu adalah meramu minuman sesuai dengan pesanan pelanggan. Klik tombol MIX untuk menyiapkan minuman dan tombol THROW (klik-tahan untuk mengatur kekuatan) untuk menggeserkan minuman ke pelanggan.